Selain Menggalang Dana, FPI Dumai Minta Pemerintah Riau Terima Pengungsi Rohingya

Tidak hanya melakukan penggalangan dana, Front Pembela Islam (FPI) Kota Dumai juga minta pemerintah Provinsi Riau untuk memberi tempat untuk...

Tidak hanya melakukan penggalangan dana, Front Pembela Islam (FPI) Kota Dumai juga minta pemerintah Provinsi Riau untuk memberi tempat untuk pengungsi etnis muslim Rohingya, Myanmar.
 
Ketua FPI Kota Dumai, Azwar Djas menyebutkan, pihaknya telah mendirikan posko penggalangan dana untuk para pengungsi Rohingya yang ada di tempat pengungsian di beberapa negara. 
 
"Sudah dua hari kita melakukan penggalangan dana untuk para pengungsi Rohingya," kata Azwar Djas, Rabu (6/9/2017).
 
Dikatakananya, pihaknya hanya menerima bantuan berupa uang yang mudah dan cepat disalurkan ke tempat pengungsian etnis muslim yang tertindas di negara Myanmart tersebut.
 
"Dalam dua hari ini, dana yang telah terkumpul lebih kurang sebesar Rp 3 juta," katanya.
 
Selain itu, Azwar Djas juga meminta kepada pemerintah Provinsi Riau untuk memberi dan menyediakan tempat pengungsian bagi etnis Rohingya yang tengah menyelamatkan diri dari kekejaman yang tengah terjadi di negara tersebut.
 
"Kita harapkan pemerintah Provinsi Riau untuk bisa ikut melakukan aksi kemanusian ini, dengan cara menyiapkan tempat pengungsian bagi saudara kita yang tengah tertindas," katanya berharap.
 
Selain itu, Azwar juga berharap pemerintah Republik Indonesia mempunyai langkah tegas terkait kejahatan kemanusiaan yang terjadi di Myanmart.
 
"Kita meminta pemerintah Republik Indonesia memutuskan hubungan diplomatik dengan Myamart, dan PBB juga dapat bertindak tegas terkait kejahatan kemanusiaan yang terjadi di negara tersebut," katanya tegas.
 
Selain itu, dirinya berharap konflik yang terjadi di negara Myanmart dapat segara di akhiri, agar umat muslim Rohingya dapat hidup dengan tenang tanpa konflik apapun.(MR/rdk)

COMMENTS

Nama

artis,36,bandung,2,Bangkinang,3,Bekasi,1,bengkalis,3,berita,231,bisnis,14,bola,19,Cimahi,1,Copyright,4,Dairi,3,dumai,382,entertainment,11,fenomena,2,hot,123,hotel,8,hukum,1,iklan,4,info,21,inhil,2,inhu,1,Internasional,3,Jakarta,64,kalbar,4,Kampar,11,Kandis,3,Kepri,1,Kepulauan Meranti,2,kesehatan,8,komputer,1,kriminal,55,Kuansing,11,kuliner,1,lampung,8,langkat,1,laptop,1,lowongan,12,Makasar,1,malang,1,Medan,7,motivasi,23,Musik,1,nasional,85,netbook,1,notebook,1,NTB,1,olahraga,18,Otomotif,1,Palembang,1,pariaman,1,pekanbaru,196,pendidikan,9,penginapan,3,politik,32,Pontianak,1,Redaksi,2,rengat,1,riau,212,rohil,22,rohul,3,senibudaya,3,sepakbola,3,Siak,8,siber,2,sosial,27,Sulawesi,2,sulsel,2,sumatera,5,Sumbar,4,sumut,7,tapsel,1,teknologi,5,tembilahan,1,tokoh,3,touring,1,umkm,13,unik,5,video,2,wisata,12,
ltr
item
harian pers nusantara: Selain Menggalang Dana, FPI Dumai Minta Pemerintah Riau Terima Pengungsi Rohingya
Selain Menggalang Dana, FPI Dumai Minta Pemerintah Riau Terima Pengungsi Rohingya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj_16a55Toy4QUZYR8VBumsfl12NYVrINfElORnpei01zfeiy78cneBW6sVAQc-176HH6Hz2P-eM4XsvuN06m_3QcXRA29FqmCH0M2XOyRZqcOpe1oYKHkRSggmbVQNiB07iM9KLOKg0aM/s320/37112305220-fpi.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj_16a55Toy4QUZYR8VBumsfl12NYVrINfElORnpei01zfeiy78cneBW6sVAQc-176HH6Hz2P-eM4XsvuN06m_3QcXRA29FqmCH0M2XOyRZqcOpe1oYKHkRSggmbVQNiB07iM9KLOKg0aM/s72-c/37112305220-fpi.jpg
harian pers nusantara
https://www.persnusantara.com/2018/01/selain-menggalang-dana-fpi-dumai-minta.html
https://www.persnusantara.com/
https://www.persnusantara.com/
https://www.persnusantara.com/2018/01/selain-menggalang-dana-fpi-dumai-minta.html
true
8146758549750470439
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content